Youth-Lead: Strengthening Youth Leaders Capacity and Networking for Peace Building adalah program yang digagas oleh The Leader berkolaborasi dengan Indika Foundation sebagai bentuk peningkatan kapasitas 30 pemuda Aceh berusia 18-25 tahun untuk belajar tentang nilai-nilai perdamaian, resolusi konflik, pembangunan karakter dan strategi mewujudkan mimpi masa depan.
Para peserta akan difasilitasi dalam penggalian nilai-nilai perdamaian dan anti-kekerasan, keberagaman dan inklusivitas, pengembangan kapasitas diri untuk menyusun rencana mimpi, pelatihan soft skill dan rencana aksi. |
Pre-Training Session
|
Youth-Lead Training
|
Post-Training Activities
|
Syarat Peserta |
Linimasa Kegiatan
|
|
|
Peserta yang lulus Seleksi Tahap 1
Kegiatan ini diselenggarakan secara gratis. Panitia penyelenggara menyediakan akomodasi dan konsumsi selama kegiatan Youth-Lead Training di Banda Aceh. Panitia tidak menanggung biaya transportasi peserta dari dan ke Banda Aceh.
Program ini juga didukung oleh Nutrifood Indonesia, OZ Radio Banda Aceh dan Pusat Penelitian Ilmu Sosial dan Budaya Universitas Syiah Kuala serta aceHTrend.com
Informasi lebih lanjut:
Contact : Mardha di 085276271887
Website : www.the-leader.org
Instagram : @theleader_id
Program ini juga didukung oleh Nutrifood Indonesia, OZ Radio Banda Aceh dan Pusat Penelitian Ilmu Sosial dan Budaya Universitas Syiah Kuala serta aceHTrend.com
Informasi lebih lanjut:
Contact : Mardha di 085276271887
Website : www.the-leader.org
Instagram : @theleader_id